Siapa Manusia Pertama dan Bagaimana Hindu Menjawabnya? Simak ulasan berikut ini
Om Swastiastu,
Sering saya dulu mendapat pertanyaan atau mendengar pernyatann mengenai siapa manusia pertama di bumi ini. Secara langsung memang tidak mengarah kesaya pertanyaannya namun hanya perbebatan diantara dua teman saya yang beragama Islam dan Kristen.
Meskipun demikian, saya tersentak juga untuk mencari informasi tentang siapa manusia pertama versi Hindu. Saya mencari informasi di internet, dibuku dan bertanya-tanya ke para tetua dan para sulinggih. Pada akhirnya saya mendapat penjelasannya.
Penjelasan berikut ini mungkin saja kurang atau mungkin kurang kena, tapi setidaknya mampu membuat saya memberikan argumen sesuai dengan Hindu
SIAPA MANUSIA PERTAMA?
Di Hindu kita tidak tahu siapa sebenarnya manusia pertama. Kenapa demikian? Begini, kita kembali ke konsep Hindu yang percaya bahwa alam semesta ini diciptakan secara evolusi. Dalam Taitiriya Upanisan dijelaskan :
Baca juga ( Bhavisya Purana (Bagian 3) - Adam Dan Hawa Adalah Manusia Pertama Dalam Zaman Kaliyuga Dan Penganut Weda )
Jika diambil pendapat dan dari beberapa sumber yang saya tanya, Adam itu semacam legenda dari bangsa Yahudi, bukan suatu kisah sejarah atau yang sebenarnya.
Begini, saya ceritakan dulu kisah Adam dan Hawa :
Di Agama Hindu manusia dibuat dari dua unsur yaitu materi (prakerti) dan jiwa (purusa). Bukan dari bahan hina. Jadi menurut Hindu manusia pada intinya adalah suci bukan dosa atau budak.
Jadi intinya begini, Kita tidak akan tahu siapa sebenarnya manusia pertama yang benar-benar pertama, karna alam semesta diciptakan secara evolusi (Di Cipta, Dijaga, Dilebur). Terus menerus seperti itu. Kita sendiri belum tahu sudah berapa kali alam semestar itu dilebur dan diciptakan kembali. Manusia saja ada lahir, hidup, mati dan ada yang lahir lagi, masak iya alam semesta yang penuh dengan misteri ini tidak seperti itu juga.
BIOGRAFI
Menurit Sir Monier Monier-Williams, ahli tentang Indoa (Indolog) dan penyusunan kamus Sansekerta Inggris yang paling lengkap menyatakan " Orang-orang Hindu adalah pencipta teori evolusi, berabad-abad sebelum Darwin dan doktrin Evolusi diterima oleh para ilmuan dewasa kini.
Yang ingin tau silakan saja cari biografi dari Sir Monier Monier-Williams.
Semoga sedikit membantu dari penjabaran diatas, Salam Rahayu.
Om Santih, Santih, Santih Om
Referensi : Buku Hindu Menjawab
Sering saya dulu mendapat pertanyaan atau mendengar pernyatann mengenai siapa manusia pertama di bumi ini. Secara langsung memang tidak mengarah kesaya pertanyaannya namun hanya perbebatan diantara dua teman saya yang beragama Islam dan Kristen.
Ilustrasi Adam dan Hawa |
Meskipun demikian, saya tersentak juga untuk mencari informasi tentang siapa manusia pertama versi Hindu. Saya mencari informasi di internet, dibuku dan bertanya-tanya ke para tetua dan para sulinggih. Pada akhirnya saya mendapat penjelasannya.
Penjelasan berikut ini mungkin saja kurang atau mungkin kurang kena, tapi setidaknya mampu membuat saya memberikan argumen sesuai dengan Hindu
SIAPA MANUSIA PERTAMA?
Di Hindu kita tidak tahu siapa sebenarnya manusia pertama. Kenapa demikian? Begini, kita kembali ke konsep Hindu yang percaya bahwa alam semesta ini diciptakan secara evolusi. Dalam Taitiriya Upanisan dijelaskan :
Bahwa Ether (akhasa) datang dari Atman, udara dari ether, api dari udara, air dari api dan bumi dari air. Tumbuhan dari bumi, makanan dari tumbuhan dan manusia dari tumbuhan.Memang hal itu tidak sama dengan teori evolusi yang sebenarnya (Teori Darwin), yang bersifat materi. Tetapi kedua teori evolusi tersebut memiliki kemiripan, bahwa alam semesta beserta isinya diciptakan dan berkembang secara perlahan. Bukan diciptakan dalam kurun waktu tertentu (seperti yang ada di Agama Kristen).
Baca juga ( Bhavisya Purana (Bagian 3) - Adam Dan Hawa Adalah Manusia Pertama Dalam Zaman Kaliyuga Dan Penganut Weda )
Jika diambil pendapat dan dari beberapa sumber yang saya tanya, Adam itu semacam legenda dari bangsa Yahudi, bukan suatu kisah sejarah atau yang sebenarnya.
Begini, saya ceritakan dulu kisah Adam dan Hawa :
Didalam kitab suci saudara kita dikatakan bahwa Tuhan menciptakan Adam dari tanah liat dan Hawa dari satu tulang rusuk Adam. Tuhan menempatkan mereka di Taman Eden, karena mereka memakan buah pohon pengetahuan Tuhan menjadi marah dan mengusir mereka dari Sorga(Surga) ke Bumi. Di Bumi mereka mempunyai dua orang anak laki-laki, Abil dan Cain. Setelah kedua anak tersebut dewasa mereka kawin dengan dua orang anak perempuan.Pertanyaannya siapa kedua anak perempuan itu? anak siapakah itu? pastinya anak dari orang yang sebaya juga dengan Adam dan Hawa. Jadi sekilas kita lihat Adam dan Hawa itu bukan manusia pertama karena ada orang tua dari kedua perempuan tersebut. lalu kedua orang perempuan itu lahir dari siapa? tentunya pasti ada orang tuanya juga kan.
Di Agama Hindu manusia dibuat dari dua unsur yaitu materi (prakerti) dan jiwa (purusa). Bukan dari bahan hina. Jadi menurut Hindu manusia pada intinya adalah suci bukan dosa atau budak.
Jadi intinya begini, Kita tidak akan tahu siapa sebenarnya manusia pertama yang benar-benar pertama, karna alam semesta diciptakan secara evolusi (Di Cipta, Dijaga, Dilebur). Terus menerus seperti itu. Kita sendiri belum tahu sudah berapa kali alam semestar itu dilebur dan diciptakan kembali. Manusia saja ada lahir, hidup, mati dan ada yang lahir lagi, masak iya alam semesta yang penuh dengan misteri ini tidak seperti itu juga.
BIOGRAFI
Menurit Sir Monier Monier-Williams, ahli tentang Indoa (Indolog) dan penyusunan kamus Sansekerta Inggris yang paling lengkap menyatakan " Orang-orang Hindu adalah pencipta teori evolusi, berabad-abad sebelum Darwin dan doktrin Evolusi diterima oleh para ilmuan dewasa kini.
Yang ingin tau silakan saja cari biografi dari Sir Monier Monier-Williams.
Semoga sedikit membantu dari penjabaran diatas, Salam Rahayu.
Om Santih, Santih, Santih Om
Referensi : Buku Hindu Menjawab
Mau cari pengetahuan baca Alquran sebagai Mbah nya pengetahuan agar tidak ada lagi keraguan. Klo kurang faham tentang Alquran maka bertanya dgn orang yang ahli tafsir Alquran.
ReplyDeleteIlmu pengetahuan tertinggi saya adalah Weda. Silakan sampaikan argumen Anda tentang apa saja.
ReplyDeleteYang pasti adalah Kebenaran tidak membutuhkan pembenaran. Semua akan terlihat seiring berjalannya waktu.
Sedang tertarik dengan tema manu (etimologi dari manusia), konon dia adalah Nuh as sebagai manusia pertama versi Hindu India, mewariskan manuskrip kuno 6000 SM, bersambung era Suneria, Sumeria diganti Akadia dengan tokoh Namruj/Nebukadnezar dan Ibrahim pada 2300 SM. Lalu bangsa Arya masuk India pada 1800-1700 SM terjadi dua peristiwa penting, Ramayana 1800 SM dan Mahabharata 1700 SM. Tetapi jaman besi diketahui pada 1000 SM bersama Daud as.
ReplyDeleteDan Nusantara adalah pra Hindu sebelum kedatangan wangsa Pallawa hingga bertahta di Jawa barat , Dharmalokapala Dewawarman Aji Raksagapurasagara 130-168 M.
Konon peradaban terputus setelah banjir Nuh as pada 6000 SM, berangkat dari Jawa berlabuh di Ararat Turki.
Seumpama banjir global benar terjadi, maka Sunda purba dari gunung Padang terputus dengan manusia sekarang.
Situs Islam menetapkan bahwa umat Hindu dan kepercayaan asli Indonesia sebagai umat nabi Nuh as, tertulis dalam kitab pada al Baqarah 62.
Dan umat Buddha diidentikkan dengan umat Zulkarnain.